Ancaman judi online, pornografi, perundungan, hingga kekerasan seksual semakin merajalela di dunia digital dan mengancam anak-anak Indonesia. Tanpa perlindungan yang kuat, mereka bisa menjadi korban
Tag: Meutya Hafid
Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid menyoroti peran penting generasi muda dalam mengembangkan sektor digital di Indonesia. Pernyataan ini disampaikan dalam Peringatan Sumpah Pemuda